Renungan Kehidupan “Siapa Kita” | Diary Anak Kampung
Powered by Blogger.

Renungan Kehidupan “Siapa Kita”

Diaryanakampung.com. Selamat pagi semua, semoga kalian selalu sehat dan diberi lindungan Allah SWT, Aminn. Oya kali ini gue akan menulis sedikit motivasi Renungan Kehidupan “Siapa Kita” yang gue juga bingun ntah manfaat ntah tida buat pembaca, yang jelas ini adalah pemikiran gue, yang terlintas disaat gue merenungi diri gue sendiri.

Gue juga terkadang bingung, jalan mana, dan apa yang telah gue jalani selama hidup ini, yang jelas gue berpikir bahwa selama hidup gue ini, gue belum menemuka jati diri gue yang sesungguhnya. Gue juga belum bisa menjalankan kehidupan ini dengan sebai baiknya, banyak kekurangan, banyak kealfaan yang mungkin jika dibandingkan antara kebaikan dan keburukan tidaklah seimbang.

Gue juga sadar, dengan apa yang udah gue jalani dengan jauh dari kata sempurna. Tetapi walau pun begitu, gue harap kepada kalin yang membaca artikel ini, manfaatkanlah hidup kalian dengan sebai baiknya, karena hidup ini hanyalah sementara. 
 http://www.diaryanakampung.com
@2016. www.diaryanakampung.com

Oya ada sedikit renungan buat kalian sebagai pembaca, mudah mudahan bermanfaat, gue sih ini benar benar bermanfaat.

Renungan Kehidupan “Siapa Kita”

Siapakah orang yang sibuk?..
Orang yang sibuk adalah orang yang tidak mengambil berat akan waktu solatnya, orang yang lalain terhadap waktunya, seolah-olah ia mempunyai kerajaan seperti kerajaan Nabi Sulaiman A.S

Siapakah orang yang manis senyumanya?..
Orang yang mempunyai senyuman yang manis adalah orang yang ditimpa musibah lalu dia kata "Inna lillahi wainna illaihi rajiuun." Lalu sambil berkata,"Ya Rabbi Aku ridha dengan ketentuan-Mu ini", sambil mengukir senyuman.

Siapakah orang yang kaya?..
Orang yang kaya adalah bukan orang yang selalu hidup mewah, glamor, teta[i tidak pernah mensyukuri dan memanfaatkan kekayaannya untuk hal yang fositip. Sesungguhnya orang yang kaya adalah orang yang bersyukur dengan apa yang ada dan tidak lupa akan kenikmatan dunia yang sementara ini. 

Siapakah orang yang miskin?..
Orang yang miskin adalah orang tidak puas dengan nikmat yang ada sentiasa menumpuk-numpukkan harta. Dan orang yang miskin adalah orang yang tidak pernah bersyukur dengan apa yang telah dia dapatkan.

Siapakah orang yang rugi?..
Orang yang rugi adalah orang yang sudah sampai usia pertengahan namun masih berat untuk melakukan ibadat dan amal-amal kebaikan.

Siapakah orang yang paling cantik?..
Orang yang paling cantik adalah orang yang mempunyai akhlak yang baik, dan yang selalu menjaga kehormatannya. Orang yang cantik bukan berarti orang itu pinter dandan, tetapi bagai mana DIA bisa menjaga segala ahlak, dan kegormatannya.

Siapakah orang yang mempunyai rumah yang paling luas?..
Orang yang mempunyai rumah yang paling luas adalah orang yang mati membawa amal-amal kebaikan di mana kuburnya akan di perluaskan saujana mata memandang.

Siapakah orang yang mempunyai rumah yang sempit lagi dihimpit?.. 
Orang yang mempunyai rumah yang sempit adalah orang yang mati tidak membawa amal-amal kebaikkan lalu kuburnya menghimpitnya...

Siapakah orang yang mempunyai akal?.. 
Orang yang mempunyai akal adalah orang-orang yang menghuni syurga kelak kerana telah mengunakan akal sewaktu di dunia untuk menghindari siksa neraka..

Itulah sedikit Renungan Kehidupan “Siapa Kita”, sadarilah apakah kita termasuk golongan yang mana, hanya kita yang tahu, hanya kita yang bisa menilainya. Penulis berharap semoga ini menjadi pelajaran dan motivasi buat pembaca.

Salam.
Jevisa guntur gunawan

BACA JUGA :

Jevisa Guntur Gunawan

Hallo Dunia, Terimakasih sudah mengunjungi Blog saya, saya ingin menulis sesuatu yang katanya sedikit penting, walaupun sebenarnya tidak begitu penting untuk ditulis dalam blog ini, namun karena banyak cerita yang ada, saya ingin menulisnya sebagai bagian dari kehidupan yang nantinya tidak akan terlupakan. MY QUOTES >> BECAUSE SOMEDAY, I WILL DISAPPEAR LIKE A SHADOW IN THE DARK NIGHT.

0 Response to "Renungan Kehidupan “Siapa Kita”"

Post a Comment

KOMENTAR ANDA ADALAH TANGGAPAN PRIBADI, KAMI BERHAK MENGHAPUS KOMENTAR YANG BERSIPAT KATA KATA PELECEHAN, INTIMIDASI, DAN SARA. TERIMAKASIH

Followers